G-V6SQBLF17M

Mapel Olimpiade

Our Curriculum Overview

Komitmen Untuk Keunggulan

Gama Cendekia bertujuan untuk mengajak kepada semua peserta bimbingan belajar untuk berpikir rasional dan mampu menganalisa setiap persoalan serta memecahkan masalah tersebut.

Kami memastikan setiap siswa mendapat perhatian pribadi untuk mengatasi dan berkembang dalam setiap mata pelajaran untuk nilai yang lebih baik dan masa depan yang lebih cerah.

Matematika

Mempersiapkan siswa untuk bisa memecahkan soal-soal matematika dengan tingkat kerumitan yang tinggi agar bisa bersaing dalam olimpiade baik di tingkat regional maupun internasional.

Kimia

Siswa akan belajar menyelesaikan persoalan yang berhubungan dengan proses-proses kimiawi. Sama halnya dengan Mataematika, soal-soal yang diberikan mempunyai tingkat kesulitan yang sangat tinggi dan berstandar internasional. Ajang olimpiade ini diselenggarakan untuk siswa SMA

Astronomi

Mempelajari tentang benda-benda langit dan bagaimana benda-benda ini terbentuk. Untuk mempeljarai Astronomim dibutuhkan ilmu matematika dan fisika. Tujuannya adalah selain agar mudah dimengerti juga bisa dimodelkan dan dibuat visualisasinya. Selain matematika dan fisika, pengembangan perangkat lunak, pemrograman, analisis model, dan statistika juga digunakan dan dilakukan di sini.

Biologi

Olimpiade ini cocok bagi siswa yang menyukai belajar tentang kehidupan makhluk hidup. Dalam setiap olimpiade indonesia selalu menjadi peserta dan

Ilmu Kebumian

Mempelajari segala hal tentang bumi seperti geologi, oseanografi, meteorologi, dll. Olimpiade kebumian pertama kali digelar tahun 2007 di korea selatan